Arsip Tag: fakultas kedokteran

Apa Saja Fakultas Kedokteran Terbaik di Dunia?

Fakultas Kedokteran Terbaik di Dunia – Kedokteran merupakan bidang ilmu yang penting dan memiliki pengaruh besar dalam kehidupan manusia. Melihat pentingnya ilmu ini dalam kehidupan, tak mengherankan jika banyak perguruan tinggi dunia yang berlomba-lomba untuk selalu mengembangkan kajian ilmu kedokteran. Ilmu kedokteran telah diajarkan di berbagai universitas di seluruh dunia. Tentunya, setiap perguruan tinggi memiliki […]

Melanjutkan Kuliah ke Fakultas Kedokteran Terbaik di Indonesia

Fakultas Kedokteran Terbaik di Indonesia – Bidang kesehatan memang menjadi salah satu bidang yang paling banyak diminati di dunia perkuliahan. Mahasiswa yang belajar di bidang ini kemudian bisa memiliki ilmu dan kemampuan mumpuni untuk bisa bekerja di dunia kesehatan. Pembelajaran di bidang kesehatan tentunya dilakukan secara terpisah dari bidang ilmu lainnya. Di Indonesia, ilmu di […]

Kedokteran PTN

7 PTN Top Indonesia yang Membuka Program Kedokteran

Kedokteran PTN – Kedokteran atau Pendidikan Dokter masih menjadi salah satu program studi terfavorit di Indonesia. Setiap kali penerimaan mahasiswa baru, prodi dalam rumpun Saintek ini selalu diburu oleh pendaftar. Tidak hanya itu, persaingannya juga semakin ketat karena nilai peserta yang diterima terbilang cukup tinggi. Di Indonesia sendiri, sudah banyak perguruan tinggi yang membuka program […]

bimbel kedokteran iup ugm

Inilah Informasi Lengkap Pendaftaran Fakultas Kedokteran UGM, Siap-Siap Lolos dan Jadi Dokter!

Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada adalah salah satu Fakultas Kedokteran yang paling tua. Fakultas ini berdiri sejak 5 Maret 1946. Visi dan misi dari FK UGM tidak dapat dipisahkan dengan visi-misi Universitas yakni menjadi Fakultas Kedokteran yang berkelas dunia, inovatif, serta unggul mengabdi pada kepentingan bangsa dan kemanusiaan dijiwai nilai budaya bangsa berdasar pada Pancasila. […]

Serba-Serbi Pendaftaran Fakultas Kedokteran UI: Passing Grade, Jadwal Pendaftaran, Materi Tes, dan Masih Banyak Lagi!

Fakultas kedokteran UI merupakan salah satu sekolah kedokteran terkemuka di Indonesia. Fakultas yang kerap disingkat dengan FK UI ini mempunyai dua kampus utama yakni Kampus Salemba dan Kampus Depok yang mana terletak di Gedung Rumpun Ilmu Kesehatan (RIK). Fakultas Kedokteran UI sendiri adalah bagian dari kelompok fakultas yang ada di rumpun ilmu kesehatan. FK UI […]

bimbel kedokteran

Daftar Universitas Kedokteran di Indonesia Terbaik Untuk Melanjutkan Studi (UGM, Brawijaya, UPAD) Part2

Melanjutkan pembahasan sebelumnya tentang Daftar Universitas Kedokteran di Indonesia Terbaik Untuk Melanjutkan Studi, setelah ada UNAIR & UI maka berikut lanjutannya, 3. Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada Profil Universitas Universitas Gadjah Mada atau biasa disingkat UGM adalah salah satu perguruan tinggi negeri terbaik di Indonesia. UGM didirikan oleh Pemerintah Republik Indonesia tahun 1949 yang didasarkan […]